Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Minta Masyarakat Lapor SPT Pajak, Jokowi: Saya Sudah

Raka Dwi Novianto , Jurnalis-Kamis, 09 Maret 2023 |21:16 WIB
Minta Masyarakat Lapor SPT Pajak, Jokowi: Saya Sudah
Presiden Jokowi (Foto: Setkab)
A
A
A

Jokowi mengungkapkan, hingga tanggal 9 Maret 2023, sebanyak 6,6 juta wajib pajak telah menyampaikan SPT. Presiden menilai angka tersebut meningkat dibandingkan dengan tahun sebelumnya yang hanya mencapai 5,4 juta dalam periode waktu yang sama.

“Lalu ini sudah 6,6 (juta), artinya ada kenaikan masyarakat yang menyampaikan SPT lebih awal, masyarakat semangat semuanya untuk menyampaikan SPT, ini yang saya senang,” tandasnya.

Turut mendampingi Presiden dalam peninjauan Menteri Keuangan Sri Mulyani, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, dan Wakil Wali Kota Surakarta Teguh Prakosa.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement