Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

6 Fakta Presiden Bagikan Bonus SEA Games 2023 Rp289 Miliar

Mutiara Oktaviana , Jurnalis-Sabtu, 10 Juni 2023 |04:23 WIB
6 Fakta Presiden Bagikan Bonus SEA Games 2023 Rp289 Miliar
Jokowi bagikan bonus Sea Games 2023 (Foto: Okezone)
A
A
A

5. Jokowi ingatkan para atlet untuk manfaatkan bonus sebaik-baiknya

Di akhir sambutannya, Presiden mengingatkan para atlet untuk terus meningkatkan prestasi di masa mendatang. Kepala Negara juga berpesan agar para atlet memanfaatkan bonus yang diberikan pemerintah sebaik-baiknya, utamanya untuk investasi jangka panjang.

“Jangan diberikan barang-barang mewah yang tidak bermanfaat. Kalau diberikan barang yang untuk investasi jangka menengah atau panjang, dijual itu harganya selalu naik terus. Kalau beli mobil, dibeli sekarang, tahun depan dijual, sudah jadi separuh,” tandasnya.

6. Daftar total bonus yang berjumlah Rp289miliar

Total bonus yang diberikan pemerintah kepada atlet, pelatih, dan asisten pelatih berjumlah sebesar Rp289 miliar. Berikut rincian bonus tersebut:

Atlet

Medali emas

Perorangan Rp525.000.000

Ganda/Pasangan Rp420.000.000

Beregu Rp367.500.000

Medali Perak

Perorangan Rp315.000.000

Ganda/Pasangan Rp252.000.000

Beregu Rp220.500.000

Medali Perunggu

Perorangan Rp157.500.000

Ganda/Pasangan Rp126.000.000

Beregu Rp105.525.000

Pelatih

Perorangan/ganda

Emas Rp210.000.000

Perak Rp126.000.000

Perunggu Rp63.000.000

Beregu

Emas Rp315.000.000

Perak Rp189.000.000

Perunggu Rp94.500.000

Medali kedua dan selanjutnya

Emas Rp105.000.000

Perak Rp63.000.000

Perunggu Rp31.500.000

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement