Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Puan Singgung Prabowo Soal Rekening Diblokir, Royalti Musik hingga Data Pribadi

Feby Novalius , Jurnalis-Jum'at, 15 Agustus 2025 |15:35 WIB
Puan Singgung Prabowo Soal Rekening Diblokir, Royalti Musik hingga Data Pribadi
Ketua DPR RI Puan Maharani di Pidato Pembukaan Masa Persidangan I DPR RI Tahun Sidang 2025–2026. (foto: Okezone.com/DPR)
A
A
A
Di hadapan Presiden Prabowo Subianto, Puan menyampaikan bahwa harapan rakyat sangat jelas: agar setiap masalah yang mereka hadapi mendapatkan perhatian dan dapat diselesaikan melalui kebijakan negara yang cepat dan responsif.

“Seluruh laporan tersebut telah ditindaklanjuti melalui fungsi pengawasan DPR RI, disertai rekomendasi untuk ditindaklanjuti secara cepat dan tepat oleh pemerintah,” ujarnya.

Puan menegaskan bahwa tindak lanjut atas rekomendasi DPR bukan sekadar kewajiban administratif, tetapi merupakan bagian dari komitmen konstitusional dalam hubungan kemitraan yang sejajar antara lembaga legislatif dan eksekutif.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement