El Nino Mengancam, Pemerintah Harus Lakukan Ini

Hendra Kusuma, Jurnalis
Kamis 06 Agustus 2015 16:16 WIB
Ilustrasi: (Foto: Okezone)
Share :

"Yang jadi tantangan kita itu beras, jagung, kedelai dan gula," tambahnya.

Franky menyebutkan, rata-rata konsumsi beras nasional setiap bulannya mencapai 2,5 juta ton. Dengan bergesernya fenomena el nino dikhawatirkan stok beras tidak mencukupi.

"Kalau itu bergeser, habis panen terakhir ini, maka penanaman kembali hanya di daerah beririgasi. Kan antara September-Oktober ada waktu tiga minggu waduk-waduk itu perbaiki. Kalau daerah irigasi, Oktober sudah bercocok tanam," tukas dia.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya