Gunung Agung di Bali 'Batuk', Menko Luhut Siapkan Lokasi Cadangan Pertemuan IMF-World Bank

Lidya Julita Sembiring, Jurnalis
Minggu 24 September 2017 15:08 WIB
Ilustrasi: Reuters
Share :

Menko Luhut mengatakan ia mendapat berita bahwa situasi bisa beranjak membaik. "Tadi saya diberitahu oleh posko bahwa situasi sekarang agak membaik. Semoga akan semakin baik lagi," kata Menko Luhut.

Baca juga: Dukung Pertemuan IMF-World Bank, Menko Luhut Percepat Infrastruktur

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) letusan Gunung Agung pada 1963 berselang 120 tahun dari letusan sebelumnya.

PVMBG tidak dapat memprediksi perkiraan waktu letusan maupun penurunan aktivitas Gunung Agung. Gunung tidak dapat dibandingkan dengan gunung berapi lain, seperti Sinabung di Sumatera Utara yang dalam lima tahun terakhir ini masuk level awas.

(tro)

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya