Baca Juga: PGN Minta Anak Usaha Geber Produksi Migas
Konflik antara dua negara memanas dalam beberapa tahun terakhir saat Exxon mengumumkan penemuan lebih dari 4 miliar barel minyak di lepas pantai Guyana.
Selama ini negara yang warganya menggunakan bahasa Inggris itu tidak memiliki sejarah produksi minyak. Insiden terbaru ini terjadi kurang dari sehari setelah parlemen Guyana menggulingkan pemerintahan saat ini dengan voting mosi tidak percaya sehingga pemilu akan digelar dalam tiga bulan mendatang.
(Dani Jumadil Akhir)