Gojek Ikut Kena Imbas Mati Listrik Serentak

Giri Hartomo, Jurnalis
Minggu 04 Agustus 2019 15:51 WIB
Gojek (Okezone)
Share :

Kristy menambahkan, secara keseluruhan pelayanan Gojek masih normal berjalan. Khususnya di wilayah yang tidak terkena dampak dari pemadaman listrik ini.

"Terkait gangguan pasokan listrik di wilayah DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah dan sekitarnya, dapat kami sampaikan bahwa aplikasi Gojek tetap beroperasi seperti biasa," jelasnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya