Baca juga: Sri Mulyani Sebut GDP Dunia Tergerus USD5 Triliun Akibat Covid-19
"Pemulihan parsial diperkirakan terjadi pada 2021," kata Gopinath.
Namun, lanjutnya, tingkat GDP dunia akan tetap berada di bawah angka sebelum pandemi. Diiringi ketidakpastian yang besar sekali terkait besarnya pemulihan tersebut.
"Pertumbuhan yang lebih buruk masih sangat mungkin terjadi," katanya.
(Fakhri Rezy)