Terapkan Gaya Klasik di Kamar Tidur, Jangan Lupakan Furnitur

Natasha Oktalia, Jurnalis
Selasa 18 Agustus 2020 16:39 WIB
Kamar Tidur (Foto: Freshome)
Share :

Baca juga: Pahami Prinsip Sistem Desain Pencahayaan untuk Ruangan

2. Paduan meja belajar sekaligus meja rias ini dilengkapi dengan cermin dinding dengan tipe klasik. Pinggiran cermin ini dibuat berwarna keemasan atau dengan tipe premium yang berbentuk oval dengan ukuran besar.

3. Hadirkan kursi sebagai pelengkap meja, pilih yang berukir dan beraliran klasik Eropa. Namun tetap hindari kesan tua dan terlalu dewasa sehingga faktor warna yang dipilih terang dan cerah seperti salem atau beige.

4. Sentuhan finishing pada wallpaper juga sebagai netralisasi warna tua klasik. Sehingga perlu adanya pemilihan warna hangat seperti oranye.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya