Tak Mampu Bangun dari Kejatuhan, IHSG Ditutup Anjlok 0,78% di 5.240

Fakhri Rezy, Jurnalis
Jum'at 04 September 2020 15:18 WIB
Saham (Shutterstock)
Share :

Sementara itu, saham-saham yang masuk top gainers yaitu saham PT Gudang Garam Tbk (GGRM) naik Rp725 atau 1,56% ke Rp47.475, saham PT Siantar Top Tbk (STTP) naik Rp325 atau 4,5% ke Rp7.600, dan saham PT Meta Epsi Tbk (MTPS) naik Rp84 atau 24% ke Rp434.

 Baca juga: IHSG Anjlok 1,01%, Pagi Ini di Level 5.227

Adapun saham-saham yang masuk top losers antara lain, PT Astra Internasional Tbk (ASII) turun Rp125 atau 2,42% ke Rp5.050, saham PT Pioneerindo Gourmet International Tbk (PTSP) turun Rp75 atau 1,46% ke Rp5.050, dan saham PT Tembaga Mulia Semanan Tbk (TBMS) turun Rp58 atau 11,65% ke Rp700.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya