Harga Pertalite Turun Jadi Rp6.450/Liter

Suparjo Ramalan, Jurnalis
Rabu 16 September 2020 19:42 WIB
BBM (Foto: Ilustrasi Shutterstock)
Share :

Baca juga: Harga BBM Bulan Mei Tak Akan Turun, Sama seperti April

Promo ini berlaku di 38 SPBU di wilayah Tangerang Selatan untuk konsumen kendaraan bermotor roda dua dan roda tiga, angkutan umum kota (angkot) serta taksi plat kuning.

Mas'ud menjelaskan, program ini merupakan bagian dari edukasi dan marketing produk yang dilakukan perseroan plat merah di tengah pandemi Covid-19. Tujuannya, agar pengguna premium yang memiliki potensi daya beli besar dapat beralih menggunakan pertalite.

"Ini edukasi murni marketing, seseorang punya daya beli yang seharusnya dia kuat membeli produk yang lebih bagus, tetapi karena belum punya pengalaman merasakan BBM bagus kita kasih uji coba," kata dia.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya