KPK Tangkap Edhy Prabowo, Susi: Bisnis Ilegal Benih Lobster Rugikan Nelayan

Fadel Prayoga, Jurnalis
Rabu 25 November 2020 10:29 WIB
Susi Pudjiastuti. (Foto: Okezone.com)
Share :

"Sekarang beliau di KPK untuk dimintai keterangan," ucap Firli kepada wartawan, Rabu (25/11/2020).

Dia mengatakan, nantinya pihaknya akan menjelaskan lebih lanjut penangkapan tersebut.

"Nanti akan disampaikan penjelasan resmi KPK. Mohon kita beri waktu tim kedeputian penindakan bekerja dulu," ucapnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya