20 Perusahaan Antre IPO, BEI: Kami Tunggu BUMN

Aditya Pratama, Jurnalis
Rabu 14 April 2021 09:58 WIB
IPO (Shutterstock)
Share :

"Terdapat tiga dari 20 perusahaan yang akan melakukan IPO dengan skema berdasarkan POJK Nomor 53/POJK.04/2017," kata dia.

Selain itu, saat ini terdapat 19 perusahaan dalam Pipeline Obligasi/Sukuk yang akan Tercatat di Bursa dengan total target emisi sebesar Rp19,85 Triliun.

"Tiga perusahaan di antaranya merupakan perusahaan baru yang akan mencatatkan Obligasi/Sukuk perdana dengan nilai target emisi sebesar mencapai Rp5,1 Triliun yang salah satunya adalah anak perusahaan BUMN," ucapnya.

(Fakhri Rezy)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya