Bahlil Ungkap Dunia Usaha Ingin Pemilu 2024 Diundur

Azhfar Muhammad, Jurnalis
Senin 10 Januari 2022 09:49 WIB
Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia. (Foto: Okezone.com)
Share :

“Sementara itu,pertumbuhan ekonomi Indonesia masih menunjukkan hal positif, ditunjukkan oleh capaian 3,5% pada kuartal III 2021,” ungkapnya.

Sebagai catatan, meski belum dapat memuaskan publik atas kondisi ekonomi saat ini, Bahlil gembira melihat kenaikan tingkat kepuasan masyarakat terhadap kinerja pemerintahan Jokowi-Ma’ruf Amin pada 4 bulan terakhir, yang mencapai 71% pada Desember 2021 menurut survei.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya