Ini Aset Termahal di RI Bernilai Rp347 Triliun! Berikut Daftarnya, Utang Rp6.000 Triliun Lunas?

Sevilla Nouval Evanda, Jurnalis
Senin 17 Januari 2022 10:33 WIB
GBK jadi aset negara paling mahal (Foto: AFP)
Share :

Jumlah aset ini pun jadi alasan Menkeu Sri optimis bakal bisa melunasi utang luar negara sebesar Rp6.713 triliun asal realisasi belanja negara. Tentunya, anggaran tersebut juga harus dikelola dengan baik, dengan menciptakan pertumbuhan ekonomi yang positif.

"Kalau kita belanjanya bagus, menjadi infrastruktur yang bagus, jadi sumber daya manusia (SDM) berkualitas membuat ekonomi Indonesia tumbuh bagus, ya pasti bisa bayar lagi utangnya, termasuk SBSN ini pasti bisa dibayar Insya Allah dengan aman," katanya dalam video virtual, Rabu 5 Januari 2022.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya