MNC Energy Investments (IATA) Cetak Kenaikan Pendapatan 122% Pasca-Akuisisi BCR

Anggie Ariesta, Jurnalis
Rabu 18 Mei 2022 16:52 WIB
Kinerja Keuangan IATA Sepanjang Kuartal I-2022. (Foto: Okezone.com/IATA)
Share :

Selain itu, jumlah aktiva yang diperoleh di 2021 sebesar USD101,64 juta dibanding USD53,89 juta di tahun 2020. Jumlah liabilitas juga naik menjadi USD212 juta dibanding periode sebelumnya USD38,9 juta.

Kemudian jumlah ekuitas di tahun 2021 sebesar USD110,3 juta dibanding periode sebelumnya hanya USD14,9 juta.

Kontribusi pendapatan perseroan dalam jasa pelabuhan dan pertambangan naik 54% di 2021 menjadi USD9,18 juta. Serta dari jasa penyewaan dan perawatan pesawat naik 46% menjadi USD7,9 juta.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya