Lalu daging sapi murni (semur) naik Rp167 menjadi Rp148.428/Kg, daging sapi has (paha belakang) naik Rp2.252 menjadi Rp151.363 per Kg da daging kambing naik Rp59 menjadi Rp141.666.
Selain itu untuk harga-harga yang alami penurunan seperti Beras IR I Rp11.475 atau turun Rp41. Minyak goreng curah Rp18.892 atau turun Rp121. Cabai Merah Keriting Rp44.588 per Kg atau turun Rp986 dan Bawang Putih turun Rp221 menjadi Rp34.452.
(Feby Novalius)