100 SPBU Listrik Dibangun, RI Bebas Polusi Udara dan Suara

Taufik Fajar, Jurnalis
Jum'at 24 Juni 2022 18:45 WIB
Ilustrasi SBPU listrik. (Foto: Reuters)
Share :

JAKARTA - PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya menargetkan 100 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di tahun 2022 ini.

Di mana sudah terdapat 18 lokasi SPKLU yang tersebar di Jakarta.

General Manager PLN UID Jaya Doddy Pangaribuan menyatakan bahwa pihaknya berkomitmen untuk mengurangi emisi di Jakarta Raya.

 BACA JUGA:Stok Berlimpah, PLN Siap Pasok Listrik ke 1 Juta Mobil

"Jadi mobil listrik merupakan solusi mengendalikan emisi. Tidak ada polusi, termasuk polusi suara juga kan tidak ada," ujarnya di Cirebon, Jumat (24/6/2022).

Kemudian, kendaraan listrik ini merupakan teknologi masa depan.

Sehingga PLN UID jakarta akan terus menambah SPKLU.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya