Ternyata Ini Pemilik Alila Seminyak Bali

Rina Anggraeni, Jurnalis
Jum'at 12 Mei 2023 10:59 WIB
Ilustrasi (Foto: Freepik)
Share :

JAKARTA- Ternyata ini pemilik Alila Seminyak Bali menarik untuk diulas. Bali ini ternyata punya daya tarik tersendiri bagi wisatawan lokal maupun mancanegara.

Salah satunya beberapa hotel ini memiliki banyak aktivitas, kuliner hingga atraksi sehingga tak heran apabila selalu ramai dikunjungi tiap harinya.

Ternyata ini pemilik Alila Seminyak Bali adalah Iwan Tjahyadikarta. Menurut situsnya, hotel Alila Seminyak adalah berbintang 5 yang dikelola oleh Alila Hotels and Resorts. Namun demikian, sekitar 45 persen dari total kamarnya tersedia untuk dijual.

Hotel di atas lahan seluas 2 hektare itu disebutkan akan memiliki 240 kamar. Saat ini Alila Seminyak menambah sayap akomodasinya dengan membuka The Studios at Alila Seminyak. Terpisah dari bangunan awalnya, The Studios yang terdiri dari dua tipe kamar, Studio dan Deluxe Studio, lahir dari konsep yang peduli terhadap penciptaan sebuah lush secret garden.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya