Jalan Tol Trans Sumatera Ditargetkan Bertambah 337 Km hingga Akhir 2024

Iqbal Dwi Purnama, Jurnalis
Selasa 12 September 2023 10:45 WIB
Jalan tol trans sumatera (Foto: Okezone)
Share :

Triono menambahkan, Jalan Tol Indralaya - Prabumulih telah dipasang timbangan Weight In Motion (WIM), diharapkan dapat mengetahui kendaraan berat yang terindikasi Over Dimension dan Over Load (ODOL) seperti yang sudah diterapkan pada Gerbang Tol Bakauheni di Lampung.

"Saat melakukan pembayaran langsung mengetahui kendaraan Over Load, sehingga mudah-mudahan semua Jalan Tol kita dapat diterapkan teknologi WIM tersebut," ujarnya.

Jalan Tol ini melewati wilayah Kabupaten Ogan Ilir, Kabupaten Muara Enim, dan Kota Prabumulih yang dilengkapi 2 Simpang Susun,1 Gerbang Tol, dan 2 TIP (Rest Area) Tipe A. Secara keseluruhan, Jalan Tol yang dirancang dengan kecepatan 100 km per jam dilengkapi dengan 2 simpang susun, dan 18 jembatan.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya