Budi Said Bisnis Apa? Ini Gurita Bisnisnya

Mieke Dearni Br Tarigan, Jurnalis
Jum'at 19 Januari 2024 18:51 WIB
Budi Said bisnis apa (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Budi Said Bisnis Apa? Ini Gurita Bisnisnya. Budi Said merupakan seorang pengusaha properti yang disebut sebagai crazy rich Surabaya.

Nama perusahaannya adalah PT Tridjaya Kartika Group yang merupakan salah satu perusahaan bergerak di bidang properti untuk pembangunan dan pengelolaan.

Perusahaan inilah yang menjadi salah satu sumber kekayaan Budi Said. Perusahaan ini bergerak di bidang properti mewah seperti perumahan, apartemen hingga plaza.

Lantas Budi Said Bisnis Apa?

Melansir laman resmi perusahaannya, beberapa Properti Gurita bisnisnya di sektor properti inilah yang berhasil membawa Budi Said menjadi konglomerat di Surabaya. Tak sedikit warganet juga menjulukinya sebagai Crazy Rich Surabaya.

Dengan gurita bisnis di bidang properti yang tak pernah mati inilah yang membuat Budi Said dijuluki sebagai Crazy Rich Surabaya hingga bisa membeli emas senilai ton-tonan.

Selain itu beberapa perumahan mewah telah dikembangkan di antaranya seperti Kertajaya Indah Regency di Sukolilo, Taman Indah Regency di Geluran Disoarjo, dan Florencia Regency di Gebang Sidoarjo.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya