Sri Mulyani Buka Kertas Suara Pastikan Tidak Rusak, Pilih Nomor Berapa?

Atikah Umiyani, Jurnalis
Rabu 14 Februari 2024 10:36 WIB
Sri Mulyani Buka Kertas Suara Pastikan Tidak Rusak (Foto: MPI)
Share :

Sri Mulyani mencoblos pilihannya di TPS 73 yang terletak di Masjid Assalaam, Jalan Mandar 10, Bintaro Jaya 3A, Kecamatan Pondok Aren, Tangerang Selatan, Banten.

Sri Mulyani yang memakai baju warna hitam tiba di TPS setempat sekira pukul 09.00 WIB didampingi sang suami, Tonny Sumartono.

Seperti diketahui, pada Pemilu 2024 ada tiga pasangan calon presiden dan wakil presiden yang bertarung yakni nomor urut 01 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Cak Imin), nomor urut 02 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka dan nomor urut 03 Ganjar Pranowo-Mahfud MD.

(Dani Jumadil Akhir)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya