Cara Bobol Pinjol Pakai Data Busuk Apakah Aman? Cek, Jawabannya di Sini!

Rina Anggraeni, Jurnalis
Jum'at 14 Juni 2024 08:11 WIB
Ilustrasi bobol pinjol pakai data busuk ( Foto : Freepik)
Share :

Setelah uang pinjaman disetujui dan dikirimkan, maka pelaku akan membiarkannya tak dibayar. Karena menggunakan data orang lain, maka korban yang datanya dipakai itulah yang harus melunasi pinjaman tersebut.

Sekilas, cara seperti ini memang memudahkan. Namun, cara bobol pinjol pakai data busuk ini apakah aman? jawabannya adalah tidak.

Bobol pinjol ilegal dengan menggunakan data busuk adalah tindakan melanggar hukum. Bagi korban, saat datanya dibobol dan digunakan oleh orang lain, maka akan akan kesulitan mengajukan kredit di kemudian hari. Sebab, namanya sudah masuk ke dalam daftar blacklist di BI Checking.

Bagi pelaku, tindakan membobol pinjol ilegal dengan data busuk termasuk ke dalam pelanggaran UU ITE. Bagi siapapun yang melakukan pelanggaran tersebut, maka dapat dikenakan hukuman kurungan penjara selama bertahun-tahun dan denda hingga ratusan juta rupiah.

(Rina Anggraeni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya