Pengusaha Angkat Bendera Putih, PHK Massal Industri Tekstil Imbas Banjirnya Barang Impor

Muhammad Farhan, Jurnalis
Kamis 01 Agustus 2024 21:39 WIB
Pabrik Tekstil Bangkrut (Foto: Okezone)
Share :

Lebih lanjut, Redma mengatakan jika melihat dari sisi ekspor produk TPT, kondisi saat ini mengalami hambatan dikarenakan tantangan geopolitik yang cukup besar. Oleh sebab itu, Redma menuturkan industri TPT mengandalkan pasar domestik meski tengah digempur produk impor.

"Untuk ekspor ini agar naik cukup susah. Kalau pun kita bisa keep di 12% atau 34%, itu sudah cukup bagus. Mau tidak mau, pasar domestik menjadi andalan kita saat ini, tetapi kondisinya pasar kita kan sudah keterlaluan dibanjiri produk impor," katanya.

(Taufik Fajar)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya