1 Juta Penerima BSU 2025 Belum Ambil Rp600 Ribu, Segera ke Kantor Pos Sebelum Hangus

Feby Novalius, Jurnalis
Selasa 29 Juli 2025 22:25 WIB
Pengambilan BSU di Kantor Pos diperpanjang sampai 3 Agustus 2025. (Foto: Okezone.com/MPI)
Share :

Jika lolos, Anda akan diarahkan ke situs Kemnaker untuk pengecekan lanjutan dan bisa melihat notifikasi bahwa dana sudah ditransfer.

Lewat Website Kemnaker

Buka https://bsu.kemnaker.go.id

Masukkan NIK dan kode keamanan

Klik “Cek Status”

Jika terdaftar sebagai penerima, akan muncul informasi pencairan. Jika belum, situs akan menampilkan pesan agar mengecek secara berkala.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya