PLTU Sukabangun Tingkatkan Standar K3 Pasca Kecelakaan Kerja

Feby Novalius, Jurnalis
Sabtu 24 Januari 2026 09:15 WIB
Manajemen PLTU Sukabangun meningkatkan standar Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) . (Foto: okezone.com/PLTU)
Share :

Zais menegaskan bahwa perusahaan tidak akan berkompromi dengan standar Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3).

"Sebagai langkah tanggap, kami telah melakukan penyesuaian sementara pada aktivitas terkait di lokasi untuk melakukan audit terhadap seluruh mitra kerja. Jika ditemukan celah keamanan atau kelalaian prosedur, kami akan mengambil langkah hukum dan kontraktual yang sangat tegas agar kejadian ini menjadi yang terakhir," tegas Zais.

(Feby Novalius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Finance lainnya