Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Operasional Nelayan Terganggu Akibat Kelangkaan BBM

Hendra Kusuma , Jurnalis-Jum'at, 31 Oktober 2014 |14:30 WIB
Operasional Nelayan Terganggu Akibat Kelangkaan BBM
Operasional Nelayan Terganggu Akibat Kelangkaan BBM (Ilustrasi: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Operasional nelayan terganggu akibat kelangkaan BBM subsidi. Padahal, sektor perikanan merupakan bisnis yang pasokan BBM-nya harus selalu tersedia.

"Nah kalau kelangkaan BBM ini dia musti menunggu lima hari, menunggu seminggu, ini menyebabkan operasional daripada nelayan ini terganggu," kata Sekjen Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), Syarief Widjaja di Kantornya, Jakarta, Jumat (31/10/2014).

Syarief menambahkan, penyuplaian BBM subsidi bagi nelayan memang harus dipastikan berjalan baik. Sebab, nelayan pun dalam menjalankan kinerjanya berdasarkan grafik cuaca yang terjadi.

"Kalau ini sudah masuk bulan des, maka cuaca musim angin barat itu Mereka tidak bisa melaut lagi," tambahnya.

 

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement