"Karena Chappy Hakim baru saja mundur, kita perlu cari waktu untuk mencari penggantinya," kata Richard C Adkerson.
Sebagai pemimpin perusahaan Freeport, Richard pun tak lupa atas kinerja Chappy Hakim selama menjabat sebagai orang nomor satu Freeport Indonesia.
Walaupun seperti diketahui, Chappy menjabat sekira 3 bulan dari pengangkatan dirinya sebagai Presiden Direktur Freeport Indonesia pada November 2016.
"Kami ingin menyampaikan terima kasih kepada Pak Chappy yang baru saja menerima tugasnya," tuturnya.
(Widi Agustian)