Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Atap Gedung BEI Roboh, Perdagangan Saham Sesi 2 Sempat Akan Ditunda Tapi Batal

Ulfa Arieza , Jurnalis-Senin, 15 Januari 2018 |13:21 WIB
Atap Gedung BEI Roboh, Perdagangan Saham Sesi 2 Sempat Akan Ditunda Tapi Batal
(Foto: Ulfa Arieza/Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Gedung Bursa Efek Indonesia (BEI) mengalami musibah. Atap Gedung BEI roboh dan memakan sejumlah korban.

Alhasil, hal ini berdampak sampai ke lantai bursa. Perdagangan saham di BEI pun akhirnya harus disesuaikan dengan memundurkan waktu perdagangan karena musibah ini.

 "Perdagangan BEI Senin (15/1/2018) Sesi II akan diundur selama 1 jam karena alasan force majeur. Info update akan diinformasikan selanjutnya," tulis keterangan resmi BEI, Senin (15/1/2017).

Walau begitu, BEI membatalkan untuk memundurkan perdagangan sesi 2 dan perdagangan akan tetap dilansungkan secara normal.

"Berdasarkan review kondisi terakhir, perdagangan BEI sesi II Senin (15/1) akan berjalan normal seperti biasa tanpa ada perubahan jadwal perdagangan. Info lanjutan akan kami informasikan kemudian," kata dia.

Baca juga:

Atap BEI Roboh di Jam Makan Siang, Banyak Korban Tertimpa Reruntuhan

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement