Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Fajrin Rasyid Diangkat Jadi Presiden Bukalapak, Siapa Dia?

INews.id , Jurnalis-Senin, 25 Juni 2018 |14:45 WIB
Fajrin Rasyid Diangkat Jadi Presiden Bukalapak, Siapa Dia?
Fajrin Rasyid Diangkat Jadi Presiden Bukalapak (Foto: Bukalapak)
A
A
A

JAKARTA - Bukalapak, perusahaan e-commerce lokal, mengangkat Fajrin Rasyid sebagai Presiden Bukalapak. Dia akan bertanggung jawab atas inisiatif strategi perusahaan dan rencana jangka panjang serta kemitraan dengan pihak eksternal.

Pengangkatan ini merupakan upaya Bukapalak untuk tumbuh menjadi perusahaan yang turut membangun Indonesia melalui pemberdayaan ekonomi usaha kecil dan menengah (UKM).

“Saya mensyukuri semua pencapaian yang telah saya raih hingga saat ini. Namun bagi saya, menjadi pribadi yang memiliki faedah bagi orang banyak akan lebih berharga dibandingkan dengan pencapaian tersebut,” kata Fajrin lewat keterangan tertulis yang diterima di Jakarta, Senin (25/6/2018).

 Bukalapak.com Gandeng Indomaret

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement