Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Intip Untung Rugi Sebelum Memulai Bisnis Rumah Kos

Intip Untung Rugi Sebelum Memulai Bisnis Rumah Kos
Ilustrasi: Foto Shutterstock
A
A
A

Ini merupakan problem klasik yang jamak terjadi di hampir semua lini bisnis penyewaan properti. Jika terjadi terus menerus, hal ini bisa menyebabkan kerugian, sebab masih ada biaya listrik, air, kebersihan, dan lain-lain yang harus dibayarkan.

- Kurangnya Pengawasan

Pemilik sering kali kesulitan mengawasi satu per satu penyewa kostnya. Tak jarang terjadi hal-hal yang kurang diinginkan seperti tindak kriminalitas dan terorisme. Karenanya, penting bagi Anda untuk mengetahui identitas dan motivasi calon penyewa sebelum menerimanya.

Jangan lupa juga membuat aturan dan batasan jelas mengenai apa saja yang boleh dan tidak boleh dilakukan penyewa, termasuk soal jam malam dan membawa tamu lawan jenis.

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement