Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Wall Street Ditutup Menguat, Saham McDonald's Melesat

Wall Street Ditutup Menguat, Saham McDonald's Melesat
Ilustrasi: Foto Shutterstock
A
A
A

Kurva imbal hasil terbalik terjadi ketika suku bunga jangka pendek melampaui imbal hasil jangka panjang mereka, yang secara luas dianggap sebagai pertanda resesi dalam waktu dekat.

Di sisi ekonomi, kepercayaan konsumen AS turun tajam pada Maret, memicu kekhawatiran tentang perlambatan pertumbuhan, karena pengeluaran konsumen menyumbang sekitar dua pertiga dari keseluruhan ekonomi AS.

 Baca Juga: Wall Street Dibuka Menguat Ditopang Kenaikan Saham Apple

Indeks Kepercayaan Konsumen menukik ke posisi 124,1 dari 131,4 pada Februari, The Conference Board mengatakan dalam Survei Keyakinan Konsumen bulanan pada Selasa (26/3).

"Keyakinan agak volatil selama beberapa bulan terakhir, karena konsumen harus menghadapi volatilitas di pasar keuangan, penutupan sebagian pemerintahan dan laporan pekerjaan Februari yang sangat lemah," kata Lynn Franco, direktur senior indikator-indikator ekonomi di sebuah lembaga yang berbasis di New York.

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement