Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

WTO Prediksi Perdagangan Global Hanya Tumbuh 2,6%

WTO Prediksi Perdagangan Global Hanya Tumbuh 2,6%
Ilustrasi: Foto Okezone
A
A
A

Nilai perdagangan jasa-jasa komersial tumbuh 8,0% menjadi USD5,80 triliun pada 2018, didorong oleh pertumbuhan impor yang kuat di Asia.

 Baca Juga: WTO Sebut Perdagangan Global Kian Melorot

Volume perdagangan barang-barang diperkirakan akan tumbuh lebih kuat di negara-negara berkembang tahun ini, dengan pertumbuhan ekspor 3,4% dibandingkan dengan 2,1% di negara-negara maju.

Tetapi perkiraan ini sangat tidak pasti, dengan angka pertumbuhan global 2,6% tahun ini hanya titik tengah dari kisaran 1,3% hingga 4,0%. Tingkat pertumbuhan aktual bisa lebih tinggi atau lebih rendah jika ketegangan-ketegangan perdagangan tumbuh lebih jauh atau berkurang, kata WTO.

"Sebagian besar risiko-risiko tetap kuat pada sisi pelemahan, dengan potensi naik bergantung pada relaksasi ketegangan-ketegangan perdagangan," kata laporan WTO.

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement