Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

KTT G20, Sri Mulyani: Pajak Ekonomi Digital Bakal Disepakati 2020

KTT G20, Sri Mulyani: Pajak Ekonomi Digital Bakal Disepakati 2020
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
A
A
A

"Sekarang ini sudah lebih dari 47 juta account yang berada dari offshore dan nilainya sekitar 5 triliun Euro yang di-disclose yang tadinya informasi ini sangat rahasia. Ini adalah bagian yang sangat penting dari kemajuan mengenai automatic exchange of information," jelasnya.

Baca Juga: Trump-Xi Jinping Bertemu Bahas Perang Dagang, Ini Harapan Jokowi

Dia menambahkan, ada negara-negara yang mendapatkan hak-hak perpajakan yang hilang akibat kerahasiaan (secrecy) itu. Ditegaskan olehnya Indonesia akan terus mengikuti kerjasama perpajakan internasional ini untuk perpajakan yang adil di era digital.

"Bahkan ada negara negara yang mampu untuk bisa mendapatkan yang selama ini hak-hak perpajakan yang hilang akibat secrecy itu," kata dia.

(Rina Anggraeni)

(Rani Hardjanti)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement