Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

3,1 Juta Warga AS Terancam Kehilangan Tunjangan Pangan

Agregasi VOA , Jurnalis-Rabu, 24 Juli 2019 |13:57 WIB
3,1 Juta Warga AS Terancam Kehilangan Tunjangan Pangan
Tunjangan Pangan (VoA)
A
A
A

Pada masa lalu, keluarga yang mendaftar dalam program bantuan pangan yang dikelola negara bagian secara otomatis terdaftar pula untuk mendapat program kupon pangan federal, tanpa menjalani pemeriksaan lebih lanjut atas pendapatan atau aset mereka.

 Baca juga: Daftar Brand Paling Top di Dunia, Apple Juaranya

Pejabat badan itu mengatakan bahwa proposal itu dapat menghemat miliaran dana pembayar pajak. Penerima yang kehilangan tunjangan itu dapat mengajukan lagi dan menerima santunan itu, jika mereka memenuhi standar federal untuk menerimanya.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement