Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

10 Perusahaan Teknologi yang Paling Diincar Para Pekerja

Delia Citra , Jurnalis-Minggu, 29 September 2019 |19:39 WIB
10 Perusahaan Teknologi yang Paling Diincar Para Pekerja
10 Perusahaan Teknologi (Foto: Ist)
A
A
A

4. Linkedln

LinkedIn adalah situs jaringan dan daftar pekerjaan profesional yang didirikan pada tahun 2003 dan kantor pusatnya di Sunnyvale, California. Saat ini jumlah karyawannya sudah 10.001 lebih.

3. Apple

 

Apple didirkan pada 1976 dan kantor pusatnya di Cupertino, California. Apple menjadi perusahaan pertama di AS yang mencapai kapitalisasi pasar USD1 triliun pada Agustus 2018 dan kini aryawannya sudah mencapai 10.001 lebih.

 Apple

2. Netflix

Netflix adalah layanan streaming untuk televisi dan film yang didirikan pada tahun 1997. Kantor pusatnya di Los Gatos, California ini memiliki karyawan sejumlah 5.001-10.000 orang.

1. Google

Google didirikan pada tahun 1998. Kantor pusatnya di Mountain View, California. Saat ini jumlah karyawanya sudah mencapai 10.001 lebih.

(Dani Jumadil Akhir)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement