Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kredit Bank Mandiri Tumbuh Melambat 7,8% pada Kuartal III-2019

Yohana Artha Uly , Jurnalis-Selasa, 29 Oktober 2019 |10:39 WIB
Kredit Bank Mandiri Tumbuh Melambat 7,8% pada Kuartal III-2019
Laporan Keuangan Bank Mandiri (Foto: Yohana Artha Uly/Okezone)
A
A
A

Adapun penyaluran kredit ke sektor infrastruktur tercatat mencapai Rp198,5 triliun atau 16,9% secara tahunan. Kredit tersebut disalurkan ke berbagai sektor, diantaranya tenaga listrik, transportasi, migas, energi terbarukan.

Sedangkan untuk program Kredit Usaha Rakyat (KUR), sepanjang Januari-September 2019 sudah disalurkan Rp17,45 triliun atau tumbuh 29,7% secara tahunan. Jumlah tersebut mencapai 69% dari target tahun 2019 dengan jumlah penerima sebanyak 222.825 debitur.

"Dari jumlah tersebut, sebesar 50,25% disalurkan kepada sektor produksi, yakni pertanian, perikanan, industri pengolahan dan jasa produksi," ungkap Hary.

(Fakhri Rezy)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement