Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sri Mulyani Ungkap Fakta, Seluruh Negara di Dunia Juga Berutang

Fadel Prayoga , Jurnalis-Senin, 20 Juli 2020 |21:03 WIB
Sri Mulyani Ungkap Fakta, Seluruh Negara di Dunia Juga Berutang
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati. (Foto: Okezone.com/Instagram Sri Mulyani)
A
A
A

Sri Mulyani mengatakan pembiayaan utang pemerintah tercatat Rp421 triliun atau tumbuh 132% periode 31 Juni 2020 dibandingkan periode Mei 2019 yang sebesar 2,9%

Menurutnya peningkatan utang pemerintah ini, terjadi karena adanya ketidakpastian yang dipengaruhi kondisi global maupun domestik.

"Jadi kita melakukan realisasi pembiayaan utang secara total Rp421,5 t atau 34,5% terhadap Perpres 72 perubahan APBN, growth 132,2%" ujar dia dalam konfrensi pers APBN KiTa.

Dia juga menjelaskan pembiayaan utang ini terdiri dari surat berharga negara (SBN) neto sebesar Rp430,4 triliun atau 36,7 % terhadap perubahan APBN dengan pertumbuhan 119,9%.

"Kemudian, untuk pinjaman realisasinya 8,9% atau tumbuh 39,2%," ungkap dia.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement