Akan tetapi, semua potensi tersebut tentunya harus dibarengi dengan cara pemerintah mengatasi pandemi Covid-19 secara cepat. Kemudian, kata dia pandemi mampu diatasi dengan cepat, lapangan pekerjaan di sektor pariwisata akan terbuka lebar.
"Pandemi ini, ibarat sebuah badai yang harus dihadapi. Dan saya yakin, setelah badai pandemi Covid-19 selesai, akan banyak peluang yang terbuka," tandas dia.
(Feby Novalius)