Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Fakta PPKM Mikro, Pengusaha Harap Mal Ramai meski Belum Untung

Fadel Prayoga , Jurnalis-Minggu, 14 Februari 2021 |04:31 WIB
5 Fakta PPKM Mikro, Pengusaha Harap Mal Ramai meski Belum Untung
Jam Operasional Mal sampai Pukul 21.00. (Foto: Okezone.com)
A
A
A

4. Pembatasan Tak Efektif Bila Tak Tegakkan Prokes yang Ketat

Menurut dia, pembatasan itu menjadi tidak efektif jika pemerintah tak melakukan penegakan protokol kesehatan secara ketat.

"Pembatasan akan menjadi tidak efektif jika tidak disertai dengan penegakan atas protokol kesehatan sebagaimana yang terjadi selama ini dimana jumlah kasus positif meningkat terus bahkan beberapa kali memecahkan rekor jumlah tertinggi terus menerus," ujarnya.

5. Harapan Pengusaha Mal

Dia berharap dengan diberlakukannya PPKM berbasis mikro sekarang ini maka dapat memperbaiki kesalahan yang terjadi beberapa waktu lalu.

"Dengan diberlakukannya PPKM berbasis mikro maka diharapkan kelemahan selama ini yaitu perihal penegakan dapat segera teratasi. Diharapkan dengan PPKM berbasis mikro maka pemerintah dapat memastikan bahwa seluruh masyarakat menerapkan protokol kesehatan secara ketat, disiplin dan konsisten," katanya.

(Feby Novalius)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement