Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jokowi: APBN 2022 Optimisme tapi Tetap Berhati-hati

Tim Okezone , Jurnalis-Senin, 16 Agustus 2021 |11:17 WIB
Jokowi: APBN 2022 Optimisme tapi Tetap Berhati-hati
Presiden Jokowi membacakan Nota Keuangan 2022 (Foto: Youtube Setpres)
A
A
A

"Strategi ini membuahkan hasil. Mesin pertumbuhan yang tertahan di awal pandemi sudah mulai bergerak," tuturnya.

Di kuartal kedua 2021, kata Jokowi, ekonomi Indonesia mampu tumbuh 7,07% dengan tingkat inflasi yang terkendali di angka 1,52% (YoY). Capaian ini harus terus dijaga momentumnya dan reformasi struktural harus terus diperkuat.

"UU Cipta Kerja, Lembaga Pengelola Investasi, dan Sistem OSS Berbasis Risiko adalah lompatan kemajuan yang dampaknya bukan hanya pada peningkatan produktivitas, daya saing investasi dan ekspor, tapi juga pada penciptaan lapangan kerja yang berkualitas dan pemulihan ekonomi yang berkelanjutan," tukasnya.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement