Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sri Mulyani Kesal Simpanan Pemda di Bank 'Nganggur' Rp178,9 Triliun

Antara , Jurnalis-Kamis, 23 September 2021 |22:21 WIB
Sri Mulyani Kesal Simpanan Pemda di Bank 'Nganggur' Rp178,9 Triliun
Menteri Keuangan Sri Mulyani menyoroti simpanan APBD di perbankan (Foto: Okezone)
A
A
A

Provinsi yang memiliki biaya operasional lebih tinggi dari nilai simpanan tercatat terbesar di DKI Jakarta yaitu Rp2,5 triliun, Lampung Rp1,1 triliun, dan Nusa Tenggara Barat Rp900 miliar.

"Tentunya kami berharap kalau biaya operasionalnya lebih tinggi di atas simpanannya berarti dananya sudah digunakan," ucap Sri Mulyani.

Maka dari itu, ia meminta agar pemanfaatan kas di daerah ke depannya perlu lebih optimal.

(Kurniasih Miftakhul Jannah)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement