“Penanganan penyebaran covid- 19 sekaligus juga harus dapat dijadikan langkah untuk mengantisipasi hari raya Idul Fitri yang relatif sudah cukup dekat juga,” urainya.
Dia berharap penerapan PPKM level 3 ini tidak terlalu lama. Dengan begitu sektor ritel tidak akan terlalu terpuruk seperti tahun lalu.
"Pusat Perbelanjaan berharap pemberlakuan PPKM level 3 ini tidak akan terlalu lama agar supaya kondisi usaha tidak terpuruk kembali," pungkasnya.
(Kurniasih Miftakhul Jannah)