Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Prediksi IHSG Jelang Pengumuman Suku Bunga BI, Berikut Analisanya

Dinar Fitra Maghiszha , Jurnalis-Kamis, 20 Oktober 2022 |07:13 WIB
Prediksi IHSG Jelang Pengumuman Suku Bunga BI, Berikut Analisanya
Ilustrasi suku bunga BI. (Foto: Freepik)
A
A
A

Audi membaca pasar akan lebih percaya diri apabila IHSG mampu breakout di level 6.900 sebagai konfirmasi kenaikan di masa depan.

"Karena memeng level 6.900 ini menjadi resitance, dan bisa jadi confirm IHSG bisa naik lagi," terangnya.

Peningkatan suku bunga menjadi fokus utama pasar lantaran kabar tersebut dikhawatirkan bakal memupus harapan IHSG masuk di area psikologis 7.000.

Audi menimbang apabila BI tetap mengerek suku bunga sebagai bagian dari perjuangan mereka untuk mengendalikan inflasi, maka hal itu bisa jadi pemberat. Namun, pandangan BI ihwal makro ekonomi yang ke depan dinilai bakal menjadi penyeimbang.

"Kalau ternyata keputusannya dinaikkan dan sesuai ekspektasi, kemungkinan market akan bisa tertekan, tapi paling akan di situ-situ aja," pungkasnya.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement