Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

BLT Subsidi Gaji Rp600.000 Bisa Diambil di Kantor Pos, Begini Cara Ceknya

Noviana Zahra Firdausi , Jurnalis-Jum'at, 28 Oktober 2022 |05:30 WIB
BLT Subsidi Gaji Rp600.000 Bisa Diambil di Kantor Pos, Begini Cara Ceknya
BSU subsidi upah tahap 7 (Foto: Freepik)
A
A
A

JAKARTA BLT subsidi gaji atau BSU sebesar Rp600.000 sudah bisa diambil di kantor pos. Pengambilan BSU ini dikhususkan bagi pekerja yang tidak memiliki rekening bank himbara.

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah mengatakan, penyaluran BSU melalui PT Pos dilakukan setelah rampungnya penyaluran ke rekening himbara para pekerja yang dilampirkan bersamaan dengan data dari BPJS Ketenagakerjaan.

"Data sudah ada di PT Pos Indonesia sedang dalam proses cleansing, dan dana sudah disalurkan ke masing-masing PT Pos masing-masing daerah dan akan disalurkan Insha Allah pada 2 hari ke depan," kata Menaker Ida Fauziah.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement