Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sri Mulyani Pede Ekonomi RI Kuartal IV-2022 Tumbuh Tinggi

Clara Amelia , Jurnalis-Jum'at, 30 Desember 2022 |21:09 WIB
Sri Mulyani <i>Pede</i> Ekonomi RI Kuartal IV-2022 Tumbuh Tinggi
Menteri Keuangan Sri Mulyani (Foto: Okezone)
A
A
A

Oleh karena itu Sri Mulyani menegaskan keyakinan dan pondasi yang cukup baik ini akan terus dipertahankan dengan bauran kebijakan, baik di Kementerian Keuangan dari sisi fiskal dan non fiskal, di Bank Indonesia (BI) maupun di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dan Lembaga Penjamin Simpanan (LPS).

"Kami akan terus mencoba untuk menjaga momentum pemulihan dengan sangat kuat dan kami berharap kemampuan berdaya tahan dan bahkan pertumbuhan yang lebih baik serta lebih kuat akan terus terjaga pada tahun 2023," ujar Sri Mulyani.

Bendahara Negara ini mengingatkan agar Indonesia tidak terlena optimisme di tahun 2023 sehingga harus tetap disikapi dengan kewaspadaan tinggi. Optimisme dan kewaspadaan adalah campuran sikap terbaik untuk memasuki tahun 2023.

(Taufik Fajar)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement