Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

4 Fakta Mudik Lebaran Gratis 2023 dari Kemenhub hingga BUMN, Cek Cara Daftarnya

Safina Asha Jamna , Jurnalis-Minggu, 19 Maret 2023 |07:49 WIB
4 Fakta Mudik Lebaran Gratis 2023 dari Kemenhub hingga BUMN, Cek Cara Daftarnya
Mudik Lebaran gratis 2023. (Foto: Okezone)
A
A
A

4. Mudik BUMN Melalui Jasa Raharja

Erick menyampaikan program mudik bersama BUMN tahun ini dipimpin PT Jasa Raharja.

Dia juga mengatakan untuk armada bus dari Jakarta akan diberangkatkan pada 18 April dari Ring Road Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta.

Sedangkan untuk moda transportasi kereta api, akan diberangkatkan dari Stasiun Pasar Senen pada 15 dan 16 April 2023.

"Untuk mekanisme dan syarat pendaftaran akan kita sampaikan pada saat peluncuran program mudik bersama BUMN pada Rabu. Kami berharap masyarakat dapat memanfaatkan program ini untuk bisa mudik dengan aman dan nyaman bersama keluarga tercinta," pungkasnya.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement