Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sri Mulyani Sebut Belanja APBD 2023 Melambat, Apa Penyebabnya?

Michelle Natalia , Jurnalis-Senin, 22 Mei 2023 |17:10 WIB
Sri Mulyani Sebut Belanja APBD 2023 Melambat, Apa Penyebabnya?
Sri Mulyani. (Foto: MPI)
A
A
A

"Kemudian, belanja barang dan jasa turun 7,45% yang disebabkan oleh perlambatan serapan belanja jasa, belanja barang dan jasa BOS, serta belanja barang dan jasa BLUD," kata Sri.

Di sisi lain, belanja modal turun 12,71% karena perlambatan serapan belanja modal jalan dan jembatan, bangunan gedung, bangunan air, alat kedokteran dan kesehatan, peralatan dan mesin.

"Belanja lainnya turun 6,71% karena berkurangnya realisasi belanja bantuan keuangan kepada desa, belanja hibah kepada badan, lembaga dan organisasi kemasyarakatan, belanja tidak terduga, dan belanja bantuan sosial kepada individu," tambahnya.

Dia mencatat realisasi belanja fungsi Perlinsos tumbuh 1,45%, namun fungsi ekonomi dan fungsi kesehatan lebih lambat dibandingkan tahun lalu. "Hal ini sejalan dengan meningkatnya aktivitas ekonomi dan terkendalinya kasus Covid-19," pungkas Sri.

(Zuhirna Wulan Dilla)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement