Tak main-main, Aldi Taher langsung dipercaya menjadi Chief Executive Officer (CEO) oleh sang pendiri perusahaan parfum, Tubagus Wijaya.
Aldi mengaku tak mau menyia-nyiakan tawaran bergabung dari pemilik produk Parfum GWE.
Lalu Aldi juga punya bisnis kuliner Sate Taichan. Selain mie, dia memiliki usaha kuliner sate Taichan. Aldi bahkan pernah terjun langsung membakar sate taichan jualannya.
Baca Selengkapnya: 6 Sumber Kekayaan Aldi Taher, Mantan Suami Dewi Perssik
(Kurniasih Miftakhul Jannah)