Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Taspen Life Raup Laba Rp90,2 Miliar Sepanjang 2023

Nekha Fatimah Nursadiyah , Jurnalis-Selasa, 28 Mei 2024 |21:41 WIB
Taspen Life Raup Laba Rp90,2 Miliar Sepanjang 2023
Laba Taspen Life (Foto: Freepik)
A
A
A

JAKARTA - PT Taspen Life mencatat kenaikan aset 13,61% jika dibandingkan tahun lalu menjadi Rp7,5 triliun sepanjang 2023.

Nilai peningkatan ini berada di atas total pertumbuhan aset industri asuransi jiwa di Indonesia yang sebesar 0,7%.

"Ke depan, Taspen Group akan terus meningkatkan pertumbuhan bisnis dengan strategi penempatan investasi yang aman dan berkelanjutan," kata Corporate Secretary Taspen Yoka Krisma Wijaya dalam keterangannya, Jakarta, Selasa (28/5/2024).

Sementara itu, Taspen Life mencatatkan laba positif sebesar Rp90,24 miliar pada 2023 dengan tingkat Return on Equity (ROE) perusahaan mencapai sekitar 13%.

Selain itu, Risk Based Capital (RBC) perusahaan pada tahun 2023 tercatat mencapai sekitar 290%. Angka ini terus terjaga di atas batas minimum yang ditetapkan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) yakni sebesar 120%.

Halaman:
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita finance lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement